Potensi

Potensi Kota Batu yang akan disebutkan di bawah ini merupakan potensi secara keseluruhan dari seluruh aspek dan sektor kota dan diambil dari berbagai sumber.
1.    Pembangunan tempat peristirahatan di Desa Bumiaji yang memiliki iklim sejuk dan pemandangan indah diperkirakan akan menarik investor dalam pengembangan perumahan dengan konsep agrowisata
2.    Pelestarian budaya setempat sebagai penunjang pariwisata Kota Batu dibarengi dengan pemeliharaan pariwisata supaya dikenal oleh dunia luar
3.    Pemanfaatan pekarangan rumah penduduk untuk ditanami tanaman holtikultura untuk mejadi daya tarik wisatawan dan lingkungan hidup disamping memiliki nilai ekonomis
4.    Pemanfaatan limbah pertanian untuk dijadikan pupuk organik atau biogas, mempertimbangkan tingginya hasil pupuk organik dan tingginya potensi pengembangan biogas
5.    Pemanfaatan kotoran hewan ternak untuk dijadikan biogas dan pupuk organik dan dapat dikembangkan menjadi usaha yang memiliki nilai ekonomis dan menyuplai daerah di sekitarnya
6.    Menjadikan tarian-tarian khas daerah menjadi ikon wisata sekaligus ikon Kota Batu


Komentar

Postingan Populer

Arsip